Resep Duri Durian : Resep Nikmat dari Makasar

Bahan Selai Durian :

  • 300 gram daging durian
  • 75 gram gual pasir
  • 1/2 sdt garam

Bahan kue Duri Durian :

  • 200 gram margarin
  • 1 telur ayam
  • 75 gram gula halus
  • 300 gram terigu (sampai bisa dipulung)
  • 1/4 sdt garam

Bahan olesan :

  • 2 kuning telur
  • 1/8 sdt garam

Cara membuat Duri Durian:

  1. Buat selai, masak sampai kental dan kering sambil diaduk di atas api.
  2. Kocok margarin bersama telur dan gula halus sampai tercampur. Tambahkan terigu dan garam. Aduk rata. Bentuk oval, gunting seperti durian.